Technology

NEMO Basic Support Simulation in INET/OMNeT++


Currently, there is no official NEtwork MObility (NEMO) simulation framework in INET/OMNeT++.

You have to extend xMIPv6 code so that Mobile Router can be simulated properly.

If you have an enhancement scenario for NEMO and want to simulate it using INET/OMNeT++, you don’t have to build your code from the scratch.
You can use my NEMO Basic Support code and modify it as you like.

Click here to review/download it.

Please pay attention that Lanjutkan membaca “NEMO Basic Support Simulation in INET/OMNeT++”

Technology

Simulasi Mobile IPv6, Pakai Apa?


Salah satu yang bikin bingung ketika mau melakukan simulasi adalah: mau pakai simulator apa?

Di area jaringan komputer saja, jenis simulatornya ada banyaak banget, misalnya yang:

  1. gratis, tapi ga bisa modifikasi protokol: Packet Tracer dan GNS3
  2. gratis dan bisa modifikasi protokol: NS2, NS3, OMNeT++
  3. berbayar: OPNET, NetSim

Ceritanya, saya mau melakukan simulasi protokol NEMO yang telah dimodifikasi. NEMO ini versi perkembangan dari Mobile IPv6.
Nah, ada beberapa simulator jaringan yang modul simulasi Mobile IPv6-nya telah tersedia, antara lain NS2, NS3, dan OMNeT++.

Lalu, saya cobain ketiga simulator tersebut.

Ada beberapa perbedaan yang cukup kentara. Lanjutkan membaca “Simulasi Mobile IPv6, Pakai Apa?”

Technology

Simulating Mobile IPv6 in OMNeT++


note: I run this on INET2.x. These problems were solved in INET3.x

Click here for draft of INET for Starters / INET for Dummies / INET Tutorial.

The Problem

When I tried to run mobileipv6 example in INET/OMNeT++ without any modification in omnetpp.ini except the number of Ping/TCP/UDP apps, I encountered some problems…

(note: I run the simulation in Fast/Express mode)

Ping Simulation

Ping From Correspondent Node (CN) to Mobile Node (MN)

After handover is occurred:

<!> Error in module (xMIPv6) mIPv6Network.MN[0].networkLayer.mipv6support.xMobileIPv6 (id=122) at event #115904, t=88.005745438411: Model error: ASSERT: condition !HoA.isUnspecified() false in function createAndSendBUMessage, networklayer/xmipv6/xMIPv6.cc line 587.

Lanjutkan membaca “Simulating Mobile IPv6 in OMNeT++”

Technology

NEtwork MObility (NEMO)


Artikel ini dirangkum dari Request For Command (RFC) 3963, milik IETF.

Jaringan bergerak (mobile network) adalah bagian dari jaringan atau subnet yang mampu berpindah tempat dan mampu terhubung pada titik tertentu di infrastruktur routing. Jaringan bergerak hanya bisa diakses melalui pintu gerbang khusus (disebut Mobile Router (MR)) yang mengelola pergerakan jaringan. Terdapat minimal satu MR dalam setiap jaringan bergerak. MR tidak mendistribusikan rute intra jaringan bergerak kepada infrastruktur yang menjadi induknya (jaringan yang dikunjungi). MR mengelola suatu terowongan dua arah ke Home Agent (HA) yang menginfokan agregasi jaringan bergerak ke infrastruktur. Lanjutkan membaca “NEtwork MObility (NEMO)”

Technology

Trik Penerapan Mobiwan Patch untuk NS-2.33 di Ubuntu 10.04


Karena riset saya berkaitan dengan IPv6 dan versi original NS2 tidak mendukung IPv6, patch mobiwan perlu ditambahkan ke NS2. Artikel blog di sini sangat membantu saya dalam instalasi Ubuntu 10.04, NS2, dan mobiwan.

Semua berjalan cukup lancar, sampai kemudian pesan error muncul saat saya mencoba menjalankan script ns2 non-mobiwan sederhana.

can't read "EnableHierRt_": no such variable
(Object set line 1) 
invoked from within
"Simulator set EnableHierRt_" 
(procedure "_o10" line 10)
(Node attach line 10)
invoked from within
"$node attach $agent"
(procedure "_o3" line 2)
(Simulator attach-agent line 2)
invoked from within
"$ns attach-agent $n0 $udp0"

Lanjutkan membaca “Trik Penerapan Mobiwan Patch untuk NS-2.33 di Ubuntu 10.04”